
Perkembangan Varian Mobil Jenis Low Multi Purpose Vehicle (MPV) di Indonesia
Statistik pada 2014 menunjukkan penjualan Ertiga mencapai 63.318 unit, mendekati pencapaian Daihatsu Xenia yang terjual 64.611 unit. Setahun kemudian, ketika kondisi pasar otomotif lesu, penjualan Suzuki Ertiga mencapai 47.015 unit, mengungguli Xenia yang hanya laku 46.710 unit. Namun pada periode itu muncul pesaing kuat, yakni Honda Mobilio, yang laris 79.288 unit. Hingga kini, Mobilio, Ertiga, dan Xenia terus bersaing membayangi posisi Toyota Avanza sebagai raja pasar low MPV.
Keywords :Perkembangan Varian Mobil Jenis Low Multi Purpose Vehicle (MPV) di Indonesia,
-
Downloads :0
-
Views :293
-
Uploaded on :16-07-2022
-
PenulisPDAT
-
Publisher
Tempo Publishing -
Editor-
-
SubjekBisnis dan Ekonomi
-
BahasaIndonesia
-
Class-
-
ISBN978-623-05-0868-4
-
Jumlah halaman107
Perkembangan Varian Mobil Jenis Low Multi Purpose Vehicle (MPV) di Indonesia
Alamat
PDAT Gedung Tempo Jl. Palmerah Barat No. 8 Jakarta 12210
Kontak
Phone / Fax: 62-21 536 0409 (ext. 321) / 62-21 536 0408
WA : 62 838 9392 0723
Email : [email protected]
Support
Support Datatempo