Marsekal Jonie Di 'pengasingan'

Edisi: 02/30 / Tanggal : 2001-03-18 / Halaman : 25 / Rubrik : LAPUT / Penulis : Dharmasaputra, Karaniya , Silalahi, Levi ,


GINANDJAR Kartasasmita adalah sebuah potret hitam-putih. Banyak kalangan memandangnya segan sebagai seorang politisi lihai, birokrat yang cakap, dan pelobi ulung kelas dunia. Masuk ke kabinet sejak 1983 sebagai Menteri Muda Urusan Peningkatan Penggunaan Produksi Dalam Negeri, ia tercatat sebagai salah seorang menteri yang paling lama bertahan. Ia juga satu dari sedikit orang yang mampu kukuh berada di puncak tiga pemerintahan. Harian terkemuka Asian Wall Street Journal sampai pernah menjulukinya tinggi sebagai "pembaharu yang terlahir kembali".

Dan sebanyak itu pula kalangan yang mencaci Wakil Ketua MPR ini sebagai koruptor kakap. Namanya nyaris menjadi ikon kasus-kasus megakorupsi. Skandal Balongan, Freeport, dan Paiton, yang bersumber ketika ia menjabat Menteri Pertambangan dan Energi (1988-1993), terus lekat dengannya. Rezim Abdurrahman tak henti memburunya. Juli tahun kemarin, sempat beredar fotokopi surat perintah penangkapan untuknya yang…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

W
Willem pergi, mengapa Sumitro?; Astra: Aset nasional
1992-08-08

Prof. sumitro djojohadikusumo menjadi chairman pt astra international inc untuk mempertahankan astra sebagai aset nasional.…

Y
YANG KINI DIPERTARUHKAN
1990-09-29

Kejaksaan agung masih terus memeriksa dicky iskandar di nata secara maraton. kerugian bank duta sebesar…

B
BAGAIMANA MEMPERCAYAI BANK
1990-09-29

Winarto seomarto sibuk membenahi manajemen bank duta. bulog kedatangan beras vietnam. kepercayaan dan pengawasan adalah…