Sidang Wto, Panas Luar Dalam
Edisi: 39/28 / Tanggal : 1999-12-05 / Halaman : 90 / Rubrik : EB / Penulis : Taufiqurohman, M. , Yasin, Ali Nur , Adi, I G.G. Maha
PUTARAN ketiga pertemuan para menteri perdagangan anggota Organisasi Perdagangan Dunia (WTO) agaknya akan berjalan panas-baik di luar maupun di dalam. Di luar pertemuan, "delegasi" dari berbagai negara sudah berdatangan ke Seattle, Amerika Serikat. Mereka adalah ratusan organisasi lembaga swadaya masyarakat (LSM), termasuk dari Indonesia, yang tentu saja tidak diundang menghadiri sidang WTO, yang berlangsung pekan ini. Namun, delegasi itu aktif menghimpun puluhan ribu orang. Mereka digerakkan oleh satu niat yang sama: demonstrasi.
Kalangan LSM mengecam organisasi yang berdiri pada 1995 itu karena telah meletakkan perdagangan bebas di atas segala-galanya. WTO juga dituding meniadakan negara karena keputusannya yang bisa begitu berkuasa hingga mampu meniadakan keputusan yang diambil suatu negara.
Di dalam ruang sidang,…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
SIDANG EDDY TANSIL: PENGAKUAN PARA SAKSI ; Peran Pengadilan
1994-05-14Eddy tansil pembobol rp 1,7 triliun uang bapindo diadili di pengadilan jakarta pusat. materi pra-peradilan,…
Seumur Hidup buat Eddy Tansil?
1994-05-14Eddy tansil, tersangka utama korupsi di bapindo, diadili di pengadilan negeri pusat. ia bakal dituntut…
Sumarlin, Imposibilitas
1994-05-14Sumarlin, ketua bpk, bakal tak dihadirkan dalam persidangan eddy tansil. tapi, ia diminta menjadi saksi…