'good Public Governance' Dan Pemulihan Ekonomi
Edisi: 23/28 / Tanggal : 1999-08-15 / Halaman : 57 / Rubrik : KL / Penulis : Pangestu, Mari , ,
Sebenarnya, pentingnya good public governance bukan merupakan prioritas jangka menengah, tapi menurut hemat kami menjadi prioritas jangka pendek dan menengah-dan akan sangat mempengaruhi pemulihan ekonomi. Kesimpulan itu timbul karena kenyataan bahwa justru dalam proses restrukturisasi peran pemerintah meningkat dan apa yang dilakukan dalam proses restrukturisasi tentunya akan menyumbang kepada landasan peraturan dan kelembagaan serta bentuk sistem pasar yang tercipta di kemudian hari.
Mari kita simak meningkatnya peran pemerintah. Pertama, kenyataannya, sekarang pemerintah menjadi pemilik terbesar dari sektor perbankan dan juga pemegang saham di serangkaian perusahaan pemilik bank ataupun pengutang bermasalah di bank-bank yang sudah menjadi milik pemerintah. Tindakan pemerintah dan lembaga-lembaga yang telah diciptakan untuk menjalankan tugas tersebut, seperti Badan Penyehatan…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
OPEC, Produksi dan Harga Minyak
1994-05-14Pertemuan anggota opec telah berakhir. keputusannya: memberlakukan kembali kuota produksi sebesar 24,53 juta barel per…
Kekerasan Polisi
1994-05-14Beberapa tindak kekerasan yang dilakukan anggota polisi perlu dicermati. terutama mengenai pembinaan sumber daya manusia…
Bicaralah tentang Kebenaran
1994-04-16Kasus restitusi pajak di surabaya bermula dari rasa curiga jaksa tentang suap menyuap antara hakim…