Freeport Dan Salah Paham
Edisi: 18/27 / Tanggal : 1999-02-08 / Halaman : 16 / Rubrik : OPI / Penulis : , ,
FREEPORT telah jadi nama yang kontroversial. Sebagian karena salah paham umum. Sebagian lagi karena memang ada yang belum lurus dalam hubungan antara Republik Indonesia dan perusahaan pertambangan itu.
Salah paham umum berasal dari sikap syak umumnya orang Indonesia kepada sebuah perusahaan asing yang punya investasi raksasa dan dengan hasil yang raksasa pula. Apalagi di bidang pertambangan. Orang Indonesia sudah terbiasa menganggap kekayaan alam adalah milik publik, bukan milik partikelir. Maka, Freeport, yang menambang kandungan tembaga dan emas di Irian, dan dengan gegap gempita mengubah lingkungan yang…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Transparansi Bujet Informan
2007-11-18Menjadikan teroris sebagai informan harus disertai aturan jelas. perlu pengawasan anggaran yang ketat.
Kisruh Tabung Gas Pertamina
2007-11-18Pemerintah akhirnya menyetujui impor tabung gas. program konversi energi tak bisa ditunda.
Singkirkan Makelar Sumur Minyak
2007-11-25Harga minyak meroket, investor pun datang berebut. bagi yang mangkir, penalti harus dijatuhkan.