Siapa Lebih Suci
Edisi: 09/36 / Tanggal : 2007-04-29 / Halaman : 72 / Rubrik : INVT / Penulis : Parera, Philipus, Hidayat, Bagja, Suprayogi, Yosep
KITAB obat tidak mendiktekan metode tertentu untuk mensterilkan infus. Buku yang disebut farmakope ini hanya mewajibkan produk infus memenuhi Tingkat Jaminan Sterilitas alias Sterility Assurance Level (SAL). Ini adalah ambang ketika peluang satu mikroba hidup dalam bahan yang sudah disterilisasi dibatasi pada tingkat 10-6 (10 pangkat -6).
Produk infus dapat memenuhi tingkat jaminan sterilitas dengan aneka cara. Metode yang lazim dipakai adalah dengan pemanasan infus melalui dua pendekatan: overkill dan bioburden. Cara yang satu tidak lebih baik dari yang lain dan produsen menetapkan pilihan berdasarkan daya tahan bahan infus dan kemasan terhadap panas. Berikut ini cara sterilisasi yang dipilih produsen infus di berbagai negara:
***
BIOBURDEN
Produsen: PT Widatra Bhakti
Bentuk: Plabottle
Bahan: Polyethylene
Produsen: PT Otsuka Indonesia
Bentuk: Plabottle
Bahan: Polyethylene
Produsen: PT Kimia Farma
Bentuk: Botol
Bahan: Gelas
Produsen: B Braun (Jerman)
Bentuk: Plabottle
Bahan: Polyethylene
Produsen: Fresenius (Jerman)
Bentuk: Plabottle
Bahan: Polyethylene
Produsen: Euromed (Filipina)
Bentuk: Plabottle
Bahan: Polyethylene
OVERKILL
Produsen: PT Sanbe Farma
Bentuk: Softbag
Bahan: Polyethylene + Polyester
***
Bersih-bersih
Sama-sama mengandalkan panas, overkill, dan…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Muslihat Cukong di Ladang Cepu
2008-01-13Megaproyek pengeboran di blok cepu menjanjikan fulus berlimpah. semua berlomba mengais rezeki dari lapangan minyak…
Terjerat Suap Massal Monsanto
2008-02-03Peluang soleh solahuddin lolos dari kursi terdakwa kejaksaan agung kian tertutup. setumpuk bukti aliran suap…
Hijrah Bumi Angling Dharma
2008-01-13Blok cepu membuat bojonegoro tak lagi sepi. dari bisnis remang-remang hingga hotel bintang lima.