Budayakan Gaya Hidup Sehat Sejak Muda
Edisi: 16/36 / Tanggal : 2007-06-17 / Halaman : 71 / Rubrik : INF / Penulis : , ,
Sirkulasi darah lancar, tak perlu takut serangan jantung dan stroke.
Semakin tua usia, biasanya akan diikuti dengan semakin menurunnya kondisi kesehatan. Salah satu penyebabnya adalah semakin turunnya fungsi pembuluh darah di dalam tubuh, sehingga menyebabkan pasokan darah ke seluruh tubuh juga kian berkurang. Padahal, lewat darahlah seluruh organ dalam tubuh memperoleh kecukupan nutrisi dan oksigen, sehingga bisa terhindar dari risiko penyakit serius.
Penurunan fungsi pembuluh darah tersebut ternyata tidak hanya dialami oleh orang tua. Anda yang masih dalam kategori muda pun tidak akan luput dari masalah tersebut. Terutama, pada Anda yang terbiasa menjalani gaya hidup tidak sehat,…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Fitur m-BCA Kini Lebih Lengkap
2007-12-02Pak stephen, memperhatikan teman-teman kantor memakai fasilitas mobile banking bca (m-bca), saya menjadi tertarik, terutama…
Lebih Cepat dengan ATM BCA Setoran Tunai
2007-11-04Saya sering sekali melihat atm bca setoran tunai, tetapi hingga kini masih belum pernah mencoba…
Butuh Dana Cepat?, Manfaatkan KKB BCA Refinancing
2008-01-13Pertanyaan bapak stephen, saya merupakan nasabah dari salah satu cabang bca, betulkah saya bisa mendapatkan…