Bunga (hanya) 17% Untuk Bppc
Edisi: 12/21 / Tanggal : 1991-05-18 / Halaman : 90 / Rubrik : EB / Penulis :
Belum ada kepastian kredit dari Brunei, tapi pinjaman BI Rp 359 milyar akan
segera cair. Juga ada tawaran US$ 500 juta dari Hawaii.
; BUNGA cengkeh belum seluruhnya dipetik, ketika kepastian kredit untuk BPPC
sudah diperoleh pekan silam. Dana Kredit Likuiditas Bank Indonesia (KLBI)
untuk mendukung BPPC (Badan Penyangga dan Pemasaran Cengkeh) sebanyak Rp 359
milyar segera cair dalam pekan-pekan ini juga.
; Dalam upaya membenahi tata niaga cengkeh, Pemerintah memang telah memberi
kepercayaan pada BPPC -- konsorsium terdiri dari lima perusahaan yang dipimpin
Hutomo Mandala Putra alias Tommy Soeharto -- sebagai pelaksananya. Akad kredit
sudah ditandatangani Senin pekan lalu oleh PT Kerta…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
SIDANG EDDY TANSIL: PENGAKUAN PARA SAKSI ; Peran Pengadilan
1994-05-14Eddy tansil pembobol rp 1,7 triliun uang bapindo diadili di pengadilan jakarta pusat. materi pra-peradilan,…
Seumur Hidup buat Eddy Tansil?
1994-05-14Eddy tansil, tersangka utama korupsi di bapindo, diadili di pengadilan negeri pusat. ia bakal dituntut…
Sumarlin, Imposibilitas
1994-05-14Sumarlin, ketua bpk, bakal tak dihadirkan dalam persidangan eddy tansil. tapi, ia diminta menjadi saksi…