Perempuan Bicara Tentang Tubuhnya
Edisi: 45/37 / Tanggal : 2009-01-04 / Halaman : 89 / Rubrik : FL / Penulis : Sita Planasari Aquadini, ,
AT STAKE (PERTARUHAN)
Sutradara: Ani Ema Susanti, Iwan Setiawan, M. Ichsan, Lucky Iswandi, Ucu Agustin
Produksi: Kalyana Shira Foundation
Sebatang silet. Seorang bayi berusia sebulan. Lalu apa yang terjadi?
Bayi yang usianya baru beberapa bulan itu terbaring di atas kasur dengan wajah polos. Sebatang silet berkilat tajam itu kemudian melakukan âpekerjaannyaâ. Tak lama, bayi itu menjerit kencang. Tak butuh waktu lama untuk melakukan khitan. Namun khitan ini bukan untuk bayi lelaki. Si bayi kecil adalah perempuan.
Kisah suram tentang khitan perempuan ini terjadi di berbagai tempat di Indonesia. Sebuah tradisi yang dianggap biasa saja. Sebuah tugas yang dibebankan atas nama agama dan kepercayaan. âSunat pada perempuan ada beberapa manfaat, antara lain supaya ia tidak…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Sebuah Film untuk Mutiari dan Lain-Lain
1994-04-30Sutradara: jim sheridan. skenario: terry george, jim sheridan. aktor: daniel day-lewis, emma thomson, pete postlethwaite.…
Madonna, Kejujuran dan Ketelanjangan
1994-01-22Sutradara: alek keshishian. produksi: propaganda film. resensi oleh: leila s chudori
Robin Hood Pelesetan
1994-01-22Sutradara: mel brooks. skenario: mel brooks, evan chandler, david shapiro. pemain: cari elwes, richar lewis,…