Badak Pun Turut Membeku

Edisi: 48/37 / Tanggal : 2009-01-25 / Halaman : 106 / Rubrik : INT / Penulis : Sapto Pradityo, ,


SUDAH lima hari Maria Pavlova, 70 tahun, disiksa dingin. Oven elektrik mungil di dapur apartemennya tak sanggup mengurangi beku yang menyiksa tubuh ringkihnya yang didera rematik. Dia tak tahu sampai kapan sanggup bertahan melewati terpaan udara minus 4 derajat Celsius di Sofia, Bulgaria, tanpa mesin pemanas.

Pavlova hanya bisa merutuki Rusia, yang dianggapnya sebagai sumber derita. ”Saya kedinginan dan marah,” katanya Senin pekan lalu. Sejak Rabu dua pekan lalu, gas yang menjadi bahan bakar mesin pemanasnya berhenti mengalir. OAO Gazprom, perusahaan gas yang dikendalikan pemerintah Rusia, menyetop pasokan gas ke Bulgaria dan 17 negara lain di Eropa.

”Ini perang tanpa senjata. Rusia hanya ingin memamerkan ototnya ke dunia lewat kontrol energi,” kata Pavlova. ”Alih-alih menembakkan misilnya, mereka ingin kami membeku sampai mati.”

Tak…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

J
Jalan Pria Ozon ke Gedung Putih
2007-10-28

Hadiah nobel perdamaian menjadi pintu masuk bagi al gore ke ajang pemilihan presiden. petisi kelompok…

P
Pesan Kematian dari Pazondaung
2007-10-28

Jasad ratusan biksu dikremasi secara rahasia untuk menghilangkan jejak. penangkapan dan pembunuhan biarawan terus berlangsung…

M
Mangkuk Biksu Bersaksi
2007-10-28

Ekonomi warga burma gampang terlihat pada mangkuk dan cawan para biksu. setiap pagi, biksu berke…