Demokrasi Lewat Humor

Edisi: 33/21 / Tanggal : 1991-10-12 / Halaman : 75 / Rubrik : LN / Penulis :


Majalah humor di Iran tak disensor. Semua pejabat kena kritik, kecuali para mullah. Namun, mullah protes, minta dikritik.

“DALAM Islam, yang namanya kesenangan itu tak ada." Itulah kata-kata almarhum Ayatullah Khomeini dalam salah satu khotbahnya pada 1979. Memang tak ada hal yang bisa ditertawakan ketika negeri mullah itu sedang bersungguh-sungguh memulai mengubah Iran jadi Republik Islam.

Itu dulu. Sekarang kesenangan mulai dihalalkan lagi. Bukan hanya bunga-bunga mulai ditanam di sekeling monumen-monumen lagi, tapi juga majalah humor dibolehkan terbit tanpa harus disensor.

Terobosan itu dimulai oleh Kiyoumars Saberi, pria berusia 50 tahun, penerbit dan juga penulis. Beberapa…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

S
Serangan dari Dalam Buat Arafat
1994-05-14

Tugas berat yasser arafat, yang akan masuk daerah pendudukan beberapa hari ini, adalah meredam para…

C
Cinta Damai Onnalah-Ahuva
1994-05-14

Onallah, warga palestina, sepakat menikah dengan wanita yahudi onallah. peristiwa itu diprotes yahudi ortodoks yang…

M
Mandela dan Timnya
1994-05-14

Presiden afrika selatan, mandela, sudah membentuk kabinetnya. dari 27 menteri, 16 orang dari partainya, anc.…