Dalam Dunia Yang Samar-samar
Edisi: 49/41 / Tanggal : 2013-02-10 / Halaman : 80 / Rubrik : FL / Penulis : Leila S. Chudori, ,
What They Don\'t Talk About When They Talk About Love
Sutradara: Mouly Surya
Skenario: Mouly Surya
Pemain: Karina Salim, Ayushita Nugraha, Nicholas Saputra, Anggun Priambodo, Lupita Jennifer, Tutie Kirana, Jajang C. Noer
Produksi: Cinesurya Pictures dan Amalina Pictures
Di salah satu lipatan Kota Jakarta, terseliplah sebuah dunia tanpa warna, tanpa bentuk. Dunia itu milik Diana (Karina Salim) serta Fitri (Ayushita Nugraha) dan kawan-kawannya, murid sekolah luar biasa tempat mereka menempuh pendidikan dan tinggal bersama di asrama.
Tanpa penglihatan yang sempurna, remaja putri tunanetra seperti Diana dan Fitri mempunyai bayangannya sendiri tentang lelaki dan cinta. Diana remaja yang percaya pada kecantikan fisik. Penglihatannya samar-samarââ¬âdisebut low vision dan masih bisa melihat dengan kacamata khususââ¬âtapi dia masih percaya bagaimana cara mempercantik diri, misalnya ia menyikat rambut setiap malam 100 kali dan mengenakan minyak wangi yang kira-kira menarik perhatian murid lelaki, Andhika (Anggun Priambodo),…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Sebuah Film untuk Mutiari dan Lain-Lain
1994-04-30Sutradara: jim sheridan. skenario: terry george, jim sheridan. aktor: daniel day-lewis, emma thomson, pete postlethwaite.…
Madonna, Kejujuran dan Ketelanjangan
1994-01-22Sutradara: alek keshishian. produksi: propaganda film. resensi oleh: leila s chudori
Robin Hood Pelesetan
1994-01-22Sutradara: mel brooks. skenario: mel brooks, evan chandler, david shapiro. pemain: cari elwes, richar lewis,…