Penjelasan Panitia Nasional Snmptn-sbmptn 2014
Edisi: 29/43 / Tanggal : 2014-09-21 / Halaman : 6 / Rubrik : SRT / Penulis : Bambang Hermanto , ,
Kami ingin menanggapi surat pembaca di majalah Tempo edisi 25-31 Agustus 2014 dari Suprayitno, Jalan Tlogomukti Timur I/878, Semarang, tentang biaya masuk perguruan tinggi negeri.
Pada Pasal 73 Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi (bukan Pasal 37) disebutkan bahwa penerimaan mahasiswa baru di lingkungan perguruan tinggi yang diselenggarakan pemerintah dapat dilakukan melalui pola sistem seleksi secara nasional dan bentuk lain. Pada ayat…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Koreksi LIPI
2007-10-28Dalam artikel ”bersiaga menunggu lin du”, tempo 1-7 oktober, tertera di peta ke terangan ”zona…
Klarifikasi Singapura
2007-10-28Menteri pertahanan juwono sudarsono dalam wawancara dengan tempo, edi si 1-7 oktober 2007, mengatakan bahwa…
Tanggapan Jiwasraya
2007-10-28Menanggapi surat bapak leo d. rus tyanto di tempo edisi 7 oktober dengan judul ”jiwasraya…