Bisnis Gurih Miras Ilegal
Edisi: 40/43 / Tanggal : 2014-12-07 / Halaman : 182 / Rubrik : EB / Penulis : Akbar Tri Kurniawan, Iqbal Muhtarom, Bernadette Christina M
TIDAK sulit membuktikan aliran deras minuman keras yang masuk secara ilegal ke Indonesia. Data realisasi impor yang diterbitkan Kementerian Perdagangan selalu tidak mencapai kuota. Namun, begitu menilik data ekspor dari Singapura dan Malaysia ke Indonesia, jumlahnya melangit. Melihat besarnya selisih antara ekspor dan realisasi impor, patut diduga besaran angka penyelundupan miras yang merugikan negara mencapai triliunan rupiah.
Peta Masuk
Negara asal: Singapura dan Malaysia.
- Sumatera Utara: Tanjung Balai Asahan, Belawan Medan…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
SIDANG EDDY TANSIL: PENGAKUAN PARA SAKSI ; Peran Pengadilan
1994-05-14Eddy tansil pembobol rp 1,7 triliun uang bapindo diadili di pengadilan jakarta pusat. materi pra-peradilan,…
Seumur Hidup buat Eddy Tansil?
1994-05-14Eddy tansil, tersangka utama korupsi di bapindo, diadili di pengadilan negeri pusat. ia bakal dituntut…
Sumarlin, Imposibilitas
1994-05-14Sumarlin, ketua bpk, bakal tak dihadirkan dalam persidangan eddy tansil. tapi, ia diminta menjadi saksi…