Karena Amien Sowan Ke Senayan
Edisi: 01/44 / Tanggal : 2015-03-08 / Halaman : 41 / Rubrik : NAS / Penulis : Ira Guslina Sufa, Rofiqi Hasan, Anang Zakaria
DUA hari menjelang gong Kongres Partai Amanat Nasional di Bali ditabuh, pekik kemenangan membahana di ballroom Kasultanan II, Hotel Royal Ambarrukmo, Yogyakarta, pada Kamis malam pekan lalu. Sekitar 300 pengurus PAN mengelu-elukan calon mereka, Zulkifli Hasan, Menteri Kehutanan 2004-2009. "Kami sengaja berkonsolidasi di sini agar pendukung tak mudah dipengaruhi lawan," kata Totok Daryanto, ketua tim pemenangan Zulkifli, di sela acara.
Dalam kongres dengan agenda memilih Ketua PAN 2015-2020 itu, Zulkifli akan menantang Hatta Rajasa, ketua partai saat ini. Kongres yang digelar di Hotel Westin di Nusa Dua, Bali, itu akan berlangsung empat hari sejak Sabtu pekan lalu hingga Selasa pekan ini. Kubu Hatta memilih berkumpul di Kuta. "Kami…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Setelah Islam, Kini Kebangsaan
1994-05-14Icmi dikecam, maka muncul ikatan cendekiawan kebangsaan indonesia alias icki. pemrakarsanya adalah alamsjah ratuperwiranegara, yang…
Kalau Bukan Amosi, Siapa?
1994-05-14Setelah amosi ditangkap, sejumlah tokoh lsm di medan lari ke jakarta. kepada tempo, mereka mengaku…
Orang Sipil di Dapur ABRI
1994-05-14Sejumlah pengamat seperti sjahrir dan amir santoso duduk dalam dewan sospol abri. apa tugas mereka?