Misteri Di Kepala Gadis Kecil

Edisi: 24/44 / Tanggal : 2015-08-16 / Halaman : 61 / Rubrik : FL / Penulis : Ratnaning Asih, ,


INSIDE OUT

Sutradara: Pete Docter
Penulis naskah: Pete Docter, Meg LeFauve, Josh Cooley
Penulis cerita: Pete Docter, Ronnie del Carmen
Pengisi suara: Amy Poehler, Phyllis Smith, Richard Kind, Bill Hader, Lewis Black, Mindy Kaling
Durasi: 94 menit

Beberapa waktu lalu beredar sebuah meme menggelitik yang menggambarkan seluruh perjalanan film karya Pixar Animation Studio. Dalam meme itu, perusahaan yang melahirkan sejumlah film animasi sukses, seperti Toy Story, Up, Wall-E, dan Finding Nemo, ini disebut selalu mempertanyakan apa jadinya bila seluruh hal di jagat raya ini memiliki perasaan. Dari mainan, serangga, tikus, monster, ikan, mobil, sampai robot. Pertanyaan terakhir bahkan lebih "dalam": bagaimana bila perasaan juga memiliki perasaan?

Meme itu ada benarnya. Inside Out, film terbaru yang dirilis Pixar, memang bercerita…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

S
Sebuah Film untuk Mutiari dan Lain-Lain
1994-04-30

Sutradara: jim sheridan. skenario: terry george, jim sheridan. aktor: daniel day-lewis, emma thomson, pete postlethwaite.…

M
Madonna, Kejujuran dan Ketelanjangan
1994-01-22

Sutradara: alek keshishian. produksi: propaganda film. resensi oleh: leila s chudori

R
Robin Hood Pelesetan
1994-01-22

Sutradara: mel brooks. skenario: mel brooks, evan chandler, david shapiro. pemain: cari elwes, richar lewis,…