Ketua Kelompok Saracen, Jasriadi: Saya Pendukung Prabowo

Edisi: 27/46 / Tanggal : 2017-09-03 / Halaman : 77 / Rubrik : HK / Penulis : Syailendra Persada, ,


BOLAK-BALIK Jasriadi membantah jika disebut menyebarkan hasutan dan kabar palsu lewat media sosial. ”Coba lihat akun saya, mana yang menyebarkan hoax,”
kata lelaki asal Pekanbaru ini seusai pemeriksaan di Markas Besar Kepolisian RI, Kamis pekan lalu. ”Saya tidak pernah melakukan itu.”

Direktorat Tindak Pidana Siber Polri menangkap Jasriadi, 33 tahun, pada awal
Agustus lalu di Pekanbaru. Polisi menduga lulusan jurusan otomotif sekolah menengah kejuruan ini aktif di grup Saracen. Polisi menuduh kelompok ini mendapat keuntungan dengan menyebarkan kabar palsu serta ujaran kebencian dengan menyinggung isu suku, agama, ras, dan antargolongan (SARA).

Dalam situs Saracennews.com, nama Jasriadi tercatat sebagai ketua. Polisi juga menangkap tiga anggota kelompok ini,…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

V
Vonis Menurut Kesaksian Pembantu
1994-05-14

Tiga terdakwa pembunuh marsinah dijatuhi hukuman 12 tahun penjara. pembela mempersoalkan tak dipakainya kesaksian yang…

H
Hitam-Hitam untuk Marsinah
1994-05-14

Buruh di pt cps berpakaian hitam-hitam untuk mengenang tepat satu tahun rekan mereka, marsinah, tewas.…

P
Peringatan dari Magelang
1994-05-14

Seorang pembunuh berencana dibebaskan hakim karena bap tidak sah. ketika disidik, terdakwa tidak didampingi penasihat…