Polisi Dan Gugatan Parkir
Edisi: 42/19 / Tanggal : 1989-12-16 / Halaman : 80 / Rubrik : HK / Penulis :
ADA saja "bingkisan" Natal dan Tahun Baru yang disampaikan LBH Surabaya untuk Kepolisian Resort (Polres) Surabaya Utara. Empat pengacara dari LBH itu bersama seorang pengacara beken di Surabaya, Trimoelja D. Soerjadi, pekan yang lalu melayangkan gugatan ganti rugi kepada instansi penyidik tersebut yang, boleh dibilang, unik juga: sejumlah seratus rupiah saja.
Menurut para penggugat, hal tersebut terpaksa mereka ajukan ke Pengadilan Negeri Surabaya, karena pihak Polres tak mengizinkan mereka untuk mengunjungi kliennya, Tonny Winarko. "Gugatan ini semacam test case: apakah hak-hak tersangka untuk dikunjungi keluarga atau pengacaranya, sebagaimana dijamin dalam KUHAP, akan dilindungi pula oleh hakim," kata…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Vonis Menurut Kesaksian Pembantu
1994-05-14Tiga terdakwa pembunuh marsinah dijatuhi hukuman 12 tahun penjara. pembela mempersoalkan tak dipakainya kesaksian yang…
Hitam-Hitam untuk Marsinah
1994-05-14Buruh di pt cps berpakaian hitam-hitam untuk mengenang tepat satu tahun rekan mereka, marsinah, tewas.…
Peringatan dari Magelang
1994-05-14Seorang pembunuh berencana dibebaskan hakim karena bap tidak sah. ketika disidik, terdakwa tidak didampingi penasihat…