Bila Fundamentalis Berkuasa
Edisi: 31/18 / Tanggal : 1988-10-01 / Halaman : 110 / Rubrik : BK / Penulis : SURYADINATA, LEO
CHINESE POLITICS IN MALAYSIA: A HISTORY OF THE MALAYSIAN CHINESE ASSOCIATION Oleh: Heng Pek Koon Penerbit: 0xford University Press, Singapura, 1988, 307 halaman
PEMBAHASAN politik di Malaysia senantiasa berkisar pada politik rasial. Buku Dr. Heng Pek Koon yang baru terbit ini juga tidak terkecuali. Ia membahas politik Tionghoa di Malaysia dengan menitikberatkan pada Malaysian Chinese Association (MCA, Persatuan Tionghoa Malaysia), partai Tionhoa yang terbesar sebelum Pemilu 1969.
Buku yang terbagi atas sembilan bab ini sebetulnya berdasarkan disertasi Heng yang diajukan ke Universitas London. Titik beratnya pada periode 1945-1957, yaitu sejak Jepang menyerah sampai Malaya merdeka. Hanya bab terakhir yang membawa cerita politlk Tionghoa sampai masa kini.
Buku ini sangat menarik. Penulisnya adalah seorang wanita Tionghoa dari Malaysia yang telah lama meneliti MCA. Lain daripada studi yang dulu, ia berhasil menggunakan bahan-bahan yang tidak…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Tamparan untuk Pengingkar Hadis
1994-04-16Penulis: m.m. azami penerjemah: h. ali mustafa yakub jakarta: pustaka firdaus, 1994. resensi oleh: syu'bah…
Upah Buruh dan Pertumbuhan
1994-04-16Editor: chris manning dan joan hardjono. canberra: department of political and social change, australian national…
Kisah Petualangan Wartawan Perang
1994-04-16Nukilan buku "live from battlefield: from vietnam to bagdad" karya peter arnett, wartawan tv cnn.…