Perjalanan Rahasia Ida Iasha
Edisi: 09/17 / Tanggal : 1987-05-02 / Halaman : 67 / Rubrik : HK / Penulis :
SUASANA di Bandara Soekarno-Hatta pada Jumat lalu sekitar pukul 19.30, bagaikan adegan film spionase. Tiga mobil mewah -- dua sedan Mercedes Benz berwarna merah dan sebuah lagi sedan Mazda berwarna hitam metalik - beriringan mendekati pintu masuk terminal keberangkatan luar negeri. Sekitar 500 meter menjelang pintu masuk, ketiga mobil itu dicegat oleh seorang petugas imigrasi, yang membawa handy talky di tangan. Iringan kendaraan berhenti, dan petugas itu, konon pejabat penting pada Ditjen Imigrasi, melompat masuk ke dalam.
Wartawan TEMPO Sidartha Pratidina, yang mencium keberangkatan rahasia itu mencoba mendekati mobil tersebut. Tiba-tiba seorang penumpang menutup kaca jendela mobil dengan koran. Lalu, iringan mobil itu melejit menuju terminal VIP. Siapakah mereka? Ternyata, rombongan yang mendapat kawalan "istimewa" itu tidak lain dari Aktris Ida Iasha, yang diperintahkan Imigrasi untuk meninggalkan Indonesia.
Di daftar penumpang pesawat Garuda GA 976, yang meningkat pukul 20.00 ke Singapura, nama Ida tidak tertancum. Begitu pula nama anggota rombongan, seperti Kolonel (pur) Syarief Hasyim dan…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Vonis Menurut Kesaksian Pembantu
1994-05-14Tiga terdakwa pembunuh marsinah dijatuhi hukuman 12 tahun penjara. pembela mempersoalkan tak dipakainya kesaksian yang…
Hitam-Hitam untuk Marsinah
1994-05-14Buruh di pt cps berpakaian hitam-hitam untuk mengenang tepat satu tahun rekan mereka, marsinah, tewas.…
Peringatan dari Magelang
1994-05-14Seorang pembunuh berencana dibebaskan hakim karena bap tidak sah. ketika disidik, terdakwa tidak didampingi penasihat…