Polisi Di Bis Kota
Edisi: 05/16 / Tanggal : 1986-03-29 / Halaman : 15 / Rubrik : NAS / Penulis :
MAIN keroyok selagi berantem kini tak lagi milik pelajar Jakarta. Cara itu kini mulai merembet ke awak bis kota. Pekan lalu, seorang petugas polantas Jakarta Timur dipukul ramai-ramai oleh sejumlah awak bis.
Peristiwanya terjadi lepas magrib. Kopda polisi Sutarno, 31, bertugas di pertigaan Jalan DI Panjaitan, Halim Perdanakusuma Jak-Tim. Bis PPD nomor 43 berkelebat di depannya dan terus berhenti. Ini wajar, karena lampu pengatur lalu lintas menyala merah. Tapi yang tidak wajar bagi Sutarno, bis jurusan Priok -- Cililitan itu juga menurunkan penumpang. Menurut polisi yang sudah berpengalaman 9 tahun itu, tindakan seperti itu berbahaya. "Bisa disambar kendaraan yang lewat," katanya.
Bergegas polantas yang…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Setelah Islam, Kini Kebangsaan
1994-05-14Icmi dikecam, maka muncul ikatan cendekiawan kebangsaan indonesia alias icki. pemrakarsanya adalah alamsjah ratuperwiranegara, yang…
Kalau Bukan Amosi, Siapa?
1994-05-14Setelah amosi ditangkap, sejumlah tokoh lsm di medan lari ke jakarta. kepada tempo, mereka mengaku…
Orang Sipil di Dapur ABRI
1994-05-14Sejumlah pengamat seperti sjahrir dan amir santoso duduk dalam dewan sospol abri. apa tugas mereka?