Tak Besi, Rotan Pun Jadi

Edisi: 19/15 / Tanggal : 1985-07-06 / Halaman : 74 / Rubrik : ILT / Penulis :


SEBUAH bis mini menggelinding perlahan, kemudian berhenti beberapa saat di jembatan itu, lalu melanjutkan perjalanannya. Di kolong, para pekerja masih menyelesaikan garapannya yang belum rampung, tanpa terganggu getaran di atasnya. "Sebenarnya, menurut teori, beton baru bisa digunakan 28 hari setelah pengecoran," kata Ir. Agus Abdul Manan, 41, kepala Bina Marga Sulawesi Tenggara. Tapi, karena Agus sudah yakin akan karyanya, lembaganya berani mencoba jembatan baru itu lima hari sebelum saat yang direkomendasikan tiba, Kamis pekan lalu. Padahal, kali ini beton yang di pakai menggunakan rotan sebagal pengganti besi.

Ini memang baru. Juga bagi Agus, penemunya. Lulusan ITS dengan karya ilmiah "Jembatan Beton Pratekan" ini mengaku tertarik pada rotan sebagai tulangan beton, setelah melihat tumpukan bahan itu melimpah di Provinsi Sulawesi Tenggara, dan tahu akan nasib pencari hasil hutan tersebut, yang tetap "begitu-begitu saja". "Mudah-mudahan, nasib pencari rotan lebih baik, setelah ini," kata Agus.

Niat memakai rotan sebagai tulang beton dari Agus kian menggebu setelah…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

E
Ekornya pun Bisa Menembak
1994-05-14

Dalam soal ekonomi, rusia bisa dikelompokkan terbelakang. tapi teknologi tempurnya tetap menggetarkan barat. kini rusia…

I
Ia Tak Digerakkan Remote Control
1994-04-16

Seekor belalang aneh ditemukan seorang mahasiswa di jakarta. bentuknya mirip daun jambu. semula ada yang…

P
Pasukan Romawi pun Sampai ke Cina
1994-02-05

Di sebuan kota kecil li-jien, di cina, ditemukan bukti bahwa pasukan romawi pernah bermukim di…