Raja Dari Karimun
Edisi: 82/13 / Tanggal : 1983-03-12 / Halaman : 74 / Rubrik : EB / Penulis :
BILA anda mendarat di Pelabuhan Udara Changi Singapura, itu artinya anda mendarat di atas batu-batu granit dari P. Karimun. Granit, yang di Indonesia mulai terdengar dicari orang di awal 1970, memang baru sekitar tiga tahun terakhir ini menjadi barang dagangan yang ramai.
Tapi di kawasan Sumatera bagian Timur batu granit bagaikan raja. Landasan Pelabuhan Udara Batam, di P. Batam, Kepulauan Riau, yang bulan lalu diserah-terimakan Menteri Ristek Habibie kepada Menhub Rusmin Nurjadin, fondasinya sama sekali menggunakan batu granit. Juga jalan-jalan di pulau ltu,' yang kini dipersiapkan sebagai daerah indusrri, sangat membutuhkan granit. Di sana batu kali atau batu gunung memang susah dicari, tidak seperti di Jawa yang banyak batu kalinya.
Mungkin berkait dengan lajunya pembangunan di kawasan Timur Sumatera, baru sejak akhir tahun 1970-an pasaran granit boleh…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
SIDANG EDDY TANSIL: PENGAKUAN PARA SAKSI ; Peran Pengadilan
1994-05-14Eddy tansil pembobol rp 1,7 triliun uang bapindo diadili di pengadilan jakarta pusat. materi pra-peradilan,…
Seumur Hidup buat Eddy Tansil?
1994-05-14Eddy tansil, tersangka utama korupsi di bapindo, diadili di pengadilan negeri pusat. ia bakal dituntut…
Sumarlin, Imposibilitas
1994-05-14Sumarlin, ketua bpk, bakal tak dihadirkan dalam persidangan eddy tansil. tapi, ia diminta menjadi saksi…