Perjuangan Melahirkan Pengkhianat

Edisi: 15/11 / Tanggal : 1981-06-13 / Halaman : 11 / Rubrik : CTP / Penulis : MOHAMAD, GUNAWAN


Setiap perjuangan selalu melahirkan sejumlah penghianat dan para penjilat. Jangan kau gusar, Hadi.

SAJAK itu ditulis Taufiq Ismail sekitar 1966. Apa yang disebut "Orde Lama" sedang ditumbangkan. Apa yang kemudian disebut "Orde Baru" dicoba dilahirkan. Dengan sendirinya banyak harapan berkibar-kibar.

Tapi betapa ganjil. Sajak itu bersuara tenang, tapi nada dasarnya menyembunyikan semacam rasa sedih. Memang Selalu Demikian, Hadi: judul itu seperti memaklumi kekecewaan. Telah begitu panjangkah pengalaman Indonesia dengan bab-bab yang pahit-pahit?

Agaknya. Meskipun, sebenarnya pengkhianatan kepada perjuangan tidak selalu begitu cepat dan begitu jelas seperti ketika pada puncak sengitnya pertempuran, seorang kawan kita lari ke pihak lawan karena dibeli. Dalam kasus semacam itu, warna-warna segera nyata dan tegas: hitam, atau putih,…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

X
Xu
1994-05-14

Cerita rakyat cina termasyhur tentang kisah percintaan xu xian dengan seorang gadis cantik. nano riantiarno…

Z
Zlata
1994-04-16

Catatan harian gadis kecil dari sarajevo, zlata. ia menyaksikan kekejaman perang. tak jelas lagi, mana…

Z
Zhirinovsky
1994-02-05

Vladimir zhirinovsky, 47, banyak mendapat dukungan rakyat rusia. ia ingin menyelamatkan ras putih, memerangi islam,…