Segi Yang Dilihat Balkom
Edisi: 03/10 / Tanggal : 1980-03-15 / Halaman : 52 / Rubrik : OR / Penulis :
PADA suatu latihan pagi, hanya beberapa hari menjelang iamenjauhkan pilihannya, Frans van Balkom tiba-tiba diserangsakit gigi. Pelatih yang berusia 41 tahun itu terpaksameninggalkan lapangan untuk mencari dokter. Sepeninggal Balkom,semua anak asuhannya tampak seperti anak ayam kehilangan induk."Coba lihat," ujar Iswadi Idris, "Tanpa Balkom, anak-anak manamau tunduk pada Bertje." Tak ragu lagi kini Balkom -- yangsebelumnya sukses melatih di Hongkong dan Iran -- menjadi orangnomor wahid dalam sepakbola Indonesia. Berikut ini wawancarawartawan TEMPO, Lukman Setiawan, dengan Balkom pekan lalu:
Anda berani sekali mencoba meramu pemain dari tiga angkatandalam waktu persiapan yang sudah sangat mendesak.
Kalau mau berhasil, anda tak dapat mengandalkan pemain mudasaja. Para pemain yang berpengalaman harus dibawa. TurnamenPra-Olympiade bukan untuk mencoba-coba…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Hidup Ayrton Senna dari Sirkuit ke Sirkuit
1994-05-14Tanda-tanda maut akan mencabut nyawanya kelihatan sejak di lap pertama. kematian senna di san marino,…
Mengkaji Kans Tim Tamu
1994-05-14Denmark solid tapi mengaku kehilangan satu bagian yang kuat. malaysia membawa pemain baru. kans korea…
Kurniawan di Simpang Jalan
1994-05-14Ia bermaksud kuliah dan hidup dari bola. "saya ingin bermain di klub eropa," kata pemain…