Membaca Dulu, Mencari Kemudian

Edisi: 01/09 / Tanggal : 1979-03-03 / Halaman : 27 / Rubrik : TAR / Penulis :


DI Mataram, semasa pemerintahan Sri Sultan Hamengku Buwono VI
(1855 - 1877), sudah lazim bila di bulan puasa kegiatan menari
dan menabuh dihentikan. Sebagai gantinya setiap malam ada
pembacaan babad (cerita "sejarah" dalam bentuk tembang).

; Tersebutlah di kediaman Kanjeng Raden Tumenggung
Poerwodiningrat. Di sana di bulan puasa pun dilakukan pembacaan
babad.

; Tapi kanjeng satu itu agaknya memang senang -- menurut istilah
yang populer sekarang -- bereksperimen. Lain dari yang lain,
pembacaan babad dilakukan…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

D
Diversions: Khas, Cerdas, dan Nakal
1994-02-05

Sedang tumbuh di eropa grup-grup tari kelompok kecil. salah satunya yang datang di jakarta pekan…

Y
Yang Terbebani dan Tak Terbebani Tradisi
1994-01-29

Sembilan penata tari pemenang lomba tari dinas kebudayaan dki jakarta mementaskan karya masing-masing di tim.…

B
Baguru ka Alam Tradisi
1994-06-04

Untuk ke sekian kalinya gumarang sakti diundang dalam festival internasional. tak salah pendekatan gusmiati pada…