Mabuk Gaya Yogya
Edisi: 01/23 / Tanggal : 1993-03-06 / Halaman : 88 / Rubrik : KRI / Penulis : RFM
KESUNYIAN malam Muntilan dikoyak deru 20 sepeda motor yang ditunggangi sekitar 30 anak muda. Berikat kain di kepala, mereka seliweran di jalan utama dekat objek wisata Candi Borobudur itu dua pekan lalu. Tanpa lampu, mereka tancap gas ke Yogyakarta.
Kendaraan lain mereka hadang. Yang tak mau stop, kacanya dipecahkan. Ini nasib Sutarno,…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Genta Kematian di Siraituruk
1994-05-14Bentrokan antara kelompok hkbp pimpinan s.a.e. nabanan dan p.w.t. simanjuntak berlanjut di porsea. seorang polisi…
Si Pendiam Itu Tewas di Hutan
1994-05-14Kedua kuping dan mata polisi kehutanan itu dihilangkan. kulit kepalanya dikupas. berkaitan dengan pencurian kayu…
KEBRUTALAN DI TENGAH KITA ; Mengapa Amuk Ramai-Ramai
1994-04-16Kebrutalan massa makin meningkat erat kaitannya dengan masalah sosial dewasa ini. diskusi apa penyebab dan…