Kredit Macet Bukan Main-main ; Pendulum
Edisi: 23/23 / Tanggal : 1993-08-07 / Halaman : 21 / Rubrik : EB / Penulis : IMA
KETIKA Jerman menurunkan tingkat suku bunganya, Maret lalu, Eropa geger. Terjadi arus perpindahan modal yang sangat cepat, nilai dolar terguncang, dan Italia sampai mendevaluasi mata uangnya (lira). Jerman lalu diimbau agar meninjau kembali tingkat suku bunga itu, sesuatu yang lebih merupakan pendekatan politis, sementara masalahnya murni bisnis.
Apa yang dilakukan Jerman adalah upaya untuk menggerakkan industrinya yang tidak kompetitif, karena biaya modal terlalu tinggi. Yang menarik hanya satu, bahwa selain perpindahan modal merupakan ciri khas sebuah ekonomi global, uang itu sendiri menjadi komoditi yang tidak lagi bisa dikendalikan oleh para pejabat pemerintah. Uang hanya patuh pada para pemiliknya, dan akan…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
SIDANG EDDY TANSIL: PENGAKUAN PARA SAKSI ; Peran Pengadilan
1994-05-14Eddy tansil pembobol rp 1,7 triliun uang bapindo diadili di pengadilan jakarta pusat. materi pra-peradilan,…
Seumur Hidup buat Eddy Tansil?
1994-05-14Eddy tansil, tersangka utama korupsi di bapindo, diadili di pengadilan negeri pusat. ia bakal dituntut…
Sumarlin, Imposibilitas
1994-05-14Sumarlin, ketua bpk, bakal tak dihadirkan dalam persidangan eddy tansil. tapi, ia diminta menjadi saksi…