Dicari Wasit Yang Arif

Edisi: 19/02 / Tanggal : 1972-07-15 / Halaman : 37 / Rubrik : OR / Penulis :


PADA achirnja memang wasitlah jang menentukan apakah seorang
peserta di izinkan melandjutkan pertandingan atau tidak. Namun
dengan kedjadian diperbolehkannja karateka Bambang Raya (Pati)
jang mengalami tjidera pada tangannja turun lagi kegelanggang
dalam keadaan mana tidak memungkinkan bagi dirinja untuk
menundjukkan suatu prestasi jang baik -- segera mengundang orang
ramai untuk sampai pada keputusan Suatu preseden "jang kurang
baik" telah dibuat oleh tangan djuri. Terdjadi di Semarang,
minggu terachir Djuni jang lalu, sewaktu karateka 6 kota: Solo,
Pati, Kudus, Salatiga, Magelang dan Semarang; saling berhadapan
satu sama lain…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

H
Hidup Ayrton Senna dari Sirkuit ke Sirkuit
1994-05-14

Tanda-tanda maut akan mencabut nyawanya kelihatan sejak di lap pertama. kematian senna di san marino,…

M
Mengkaji Kans Tim Tamu
1994-05-14

Denmark solid tapi mengaku kehilangan satu bagian yang kuat. malaysia membawa pemain baru. kans korea…

K
Kurniawan di Simpang Jalan
1994-05-14

Ia bermaksud kuliah dan hidup dari bola. "saya ingin bermain di klub eropa," kata pemain…