Jerman-jerman Merusak Mobil
Edisi: 24/02 / Tanggal : 1972-08-19 / Halaman : 28 / Rubrik : HB / Penulis :
B 678 P dan B-6899 H sama-sama hitam sedang berdjedjer. B-6261 K
berlari tjepat menabrak. Remukkah ketiga B tersebut. Tidak ada
polisi datang, karena tabrakan ini tidak terdjadi didjalan
Thamrin, tapi diatas tanah merah sekiar lapangan sepak bola
Stadion Utama Senajan. Sekitar 1--2 ribu penonton mcnjaksikan
tabrakan sengadja ini. Pelaku-pelakunja Maatz Brothers dari
Djerman. 5 pemuda dari tiga orang pemudi. Salah seorang diantara
mereka jang bernama Geor Harris mempunjai pengalaman menabrakkan
300 mobil.
; Ngebut dan menabrakkan mobil ini sudah dua kali djadinja
dipamerkan di tempat jang sama. Jang pertama…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Bulan Denpasar Manggung di Jakarta
1994-01-22Lagu itu cukup komunikatif, iramanya sesuai dengan selera kita, dan memang aslinya denpasar moon berirama…
Sangkuriang Memburu Cinta
1993-06-12Cerita klasik sangkuriang dipentaskan di bandung. eksperimen baru yang didominasi musik ini baru setingkat opera.…
PERSEMBAHAN SEORANG RUTH
1993-02-06Ruth sahanaya mengadakan konser tunggal di tim, jakarta. ia penyanyi terbaik indonesia dan mau bersusah-susah.…