Dari Gelap Terbitlah Guru ; Dari Gelap Terbitlah Terang

Edisi: 24/02 / Tanggal : 1972-08-19 / Halaman : 32 / Rubrik : PDK / Penulis :


MENGHADAPI papan tjatur duduk dua orang berkatjamata hitam.
Mereka bukan Spassky dari Sovjet atau Fischer dari
Amerika--melainkan Paimin asal Jogja serta Domingus asal Kupang.
Papan tjatur itupun tidak pula seperti papan tjatur jang lazim,
karena ia berlobang-lobang. Rupanja untuk memudahkan Paimin dan
Domingus meraba dan kemudian mengetahui posisi anak tjatur
mereka. Diruangan jang luas itu ada pula pria berkatjamata hitam
jang bermain musik, menjanji sedang jang puteri menjeterika atau
batja buku.

; Sepintas mereka-mereka itu seakan berada dalam panti asuhan anak
tjatjat - padahal Paimin Domingus cs adalah siswa Sekolah
Pendidikan Guru Chusus I kota Pemalang, Djawa Tengah. "Chusus"
karena mereka tunanetra. Dan SPG jang begini, dikota itu tadinja
ada dua. SPG C I 4 tahun setelah SD sedangkan SPG C II, 1 tahun…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

W
Wajib Pajak atau Beasiswa?
1994-05-14

Mulai tahun ajaran ini, semua perguruan tinggi swasta wajib menyisihkan keuntungannya untuk beasiswa. agar uang…

S
Serba-Plus untuk Anak Super
1994-04-16

Tahun ini, sma plus akan dibuka di beberapa provinsi. semua mengacu pada model sma taruna…

T
Tak Mesti Prestasi Tinggi
1994-04-16

Anak cerdas tk menjamin hidupnya kelak sukses. banyak yang mengkritik, mereka tak diberikan perlakuan khusus.…