Siap Banjir
Edisi: 33/02 / Tanggal : 1972-10-21 / Halaman : 18 / Rubrik : KT / Penulis :
DI musim panas, bukan saja kacang yang suka melupakan kulitnya,
seperti dalam pribahasa lama. Tetapi juga penduduk Ibukota, bisa
seenaknya membuang pembungkus atau berbagai jenis benda sisa
lainnya. Dan di musim hujan, barang-barang tak berharga itu
dengan mudahnya menjadi penyumbat berbagai saluran air.
Banjir-pun menggenangi Jakarta, seperti yang sering terjadi pada
tahun-tahun lampau. Kemudian, bagaimana kota metropolitan ini
menghadapi musim penghujan --yang konon mulai curah diakhir
bulan ini setelah melewati bulan-bulan kemarau'!
; Sebab tidak mustahil bahwa hujan di hari pertama akan berarti
banjir pertama, seperti dialami kota…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
LEDAKAN DI MALAM NATAL
1985-01-05Bom meledak di dua tempat di gedung seminari alkitab asia tenggara dan di gereja katolik…
SENAYAN MENUNGGU PAK DAR
1984-02-11Keppres no.4/1984, seluruh kompleks gelora senayan (tanah yang diperuntukkan asian games ′62), dinyatakan sebagai tanah…
YANG TERTIB DAN YANG MENGANGGUR
1983-04-09Berdasarkan perda no.3/1972, gubernur soeprapto, akan melakukan penertiban terhadap bangunan liar dan becak-becak. bangunan sepanjang…