Ambisi Australia

Edisi: 03/03 / Tanggal : 1973-03-24 / Halaman : 44 / Rubrik : OR / Penulis :


PERTANDINGAN sepakbola babak penyisihan zone Asia Pasific grup
B-untuk merebut kejuaraan dunia yang sekarang sedang berlangsung
di Melbourne, Australia dan diikuti oleh Irak, Indonesia,
Selandia Baru dan Australia baru berakhir hari Sabtu tanggal 24
Maret ini. Redaktur olahraga TEMPO, Lukman Seniawan yang berada
di sana mengcover peristiwa tersebut, mengirimkan laporan,
pertama mengenai keadaan kesebelasnn Australia - kesebelasan
yang sejak lama diramalkan akhr keluar sebagai juara dalam
turnamen ini.

; Basa-basi Perdana Menteri Whitlam bahwa sepakbola adalah salah
sate wadah pemupuk saIing pengerxian di antara berbagai bangsa
yang berbeda-beda kulturnya, agaknya ditanggapi oleh dunia
sepakbola Australia dengan sikap yang…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

H
Hidup Ayrton Senna dari Sirkuit ke Sirkuit
1994-05-14

Tanda-tanda maut akan mencabut nyawanya kelihatan sejak di lap pertama. kematian senna di san marino,…

M
Mengkaji Kans Tim Tamu
1994-05-14

Denmark solid tapi mengaku kehilangan satu bagian yang kuat. malaysia membawa pemain baru. kans korea…

K
Kurniawan di Simpang Jalan
1994-05-14

Ia bermaksud kuliah dan hidup dari bola. "saya ingin bermain di klub eropa," kata pemain…