Musibah Terminal
Edisi: 24/03 / Tanggal : 1973-08-18 / Halaman : 22 / Rubrik : DS / Penulis :
SYAHDAN, trbetiklah kabar gembira bahwa "proyek pipa" sepanjang
160 Km dari Maos ke Argomulyo, Sedayu Yogyakarta akhir bulan
Agustus ini akan selesai. Kemudian bulan berikutnya, terminal
minyak di Argomulyo Sedayu ini akan diresmikan pembukaannya oleh
Presiden Soeharto. Ketel-ketel raksasa di tempat ini, konon
dibangun di atas tanah seluas 10 Ha. Ketel-ketel itu
diperkirakan dapat menampung minyak sebanyak 30.000 kiloliter
khusus…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Eropa Bersatu
1994-06-18Eropa bersatu menghadapi masalah berat, euro-skeptis. arus ini akibat situasi ekonomi dan politik yang memprihatinkan.…
Dari Iran ke Contra
1994-06-18Oliver north, 50, calon kuat terpilih sebagai senator negara bagian virginia, dari partai republik. ia…
UU Pro Homo
1994-06-18Provinsi ontario, kanada, mengesahkan uu homoseks. kaum homo diperbolehkan melakukan pernikahan, mendapat tunjangan, dan diijinkan…