Kerepotan Lurah Jalim

Edisi: 12/05 / Tanggal : 1975-05-24 / Halaman : 13 / Rubrik : KRI / Penulis :


LURAH desa Kebon Cau, Tangerang, akhir-akhir ini banyak mendapat
sorotan. Tidak saja oleh warga desanya sendiri, tetapi juga pak
Camat dan Muspida setempat. Lurah Jalim itu dituduh
menyelewengkan uang rakyat. Jalim kalang kabut juga. "Itu hanya
fitnah belaka", katanya membela diri. Tapi berhubung apa yang
disebutnya itulah itu makin hari makin santer, ia merasa perlu
mengambil langkah-langkah pengamanan. Tanggal 17 April kemarin
ia mulai mengerahkan hansipnya. Jam tiga pagi, ketika Orang
sedang nyenyak tidur, hansip Inaf dan Sapi'i datang ke rumahnya
dan memaksanya menghadap Jalim. Untuk apa malam-malam begitu
menangkap orang, sedang sorenya Ocang sudah dipanggil? "Saya
hanya ingin tahu, siapa yang menyuruhnya datang ke kantor
kecamatan", jawab Jalim…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

G
Genta Kematian di Siraituruk
1994-05-14

Bentrokan antara kelompok hkbp pimpinan s.a.e. nabanan dan p.w.t. simanjuntak berlanjut di porsea. seorang polisi…

S
Si Pendiam Itu Tewas di Hutan
1994-05-14

Kedua kuping dan mata polisi kehutanan itu dihilangkan. kulit kepalanya dikupas. berkaitan dengan pencurian kayu…

K
KEBRUTALAN DI TENGAH KITA ; Mengapa Amuk Ramai-Ramai
1994-04-16

Kebrutalan massa makin meningkat erat kaitannya dengan masalah sosial dewasa ini. diskusi apa penyebab dan…