Awas! Itu Adalah ...

Edisi: 27/06 / Tanggal : 1976-09-04 / Halaman : 47 / Rubrik : EB / Penulis :


"CILAKA Johnson buka pabrik lagi!" Kabar buruk itu (bagi
nyamuk?) tertulis jelas dan gambar nyamuk terbang terbirit-birit
pun menyertai undangan pembukaan pabrik PT SC Johnson & Son
Indonesia Senen pekan lalu.

; Di samping kabar buruk bagi nyamuk, mungkin juga bagi para
saingannya. Yaitu pembuat obat nyamuk semprot yang setaraf dan
-- terutama -- pembuat obat nyamuk bakar. Pengusaha obat nyamuk
bakar, yang menggunakan bubuk gergaji sebagai bahan baku, memang
yang paling terpukul oleh jenis semprot. Tapi apa boleh buat:
obat semprot anti nyamuk atau serangga lainnya adalah andalan
perusahaan PMA Johnson Indonesia yang pabrik barunya ai Pulo
Gadung Jakarta Timur.

; Terletak di atas tanah 31 Ha, dan menampung sekitar 120
karyawan, separoh dari kegiatan Johnson adalah memprodusir obat
pembunuh nyamuk dan serangga. Dan siapa yang tak…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

S
SIDANG EDDY TANSIL: PENGAKUAN PARA SAKSI ; Peran Pengadilan
1994-05-14

Eddy tansil pembobol rp 1,7 triliun uang bapindo diadili di pengadilan jakarta pusat. materi pra-peradilan,…

S
Seumur Hidup buat Eddy Tansil?
1994-05-14

Eddy tansil, tersangka utama korupsi di bapindo, diadili di pengadilan negeri pusat. ia bakal dituntut…

S
Sumarlin, Imposibilitas
1994-05-14

Sumarlin, ketua bpk, bakal tak dihadirkan dalam persidangan eddy tansil. tapi, ia diminta menjadi saksi…