Godam Dari Washington
Edisi: 13/35 / Tanggal : 2006-05-28 / Halaman : 99 / Rubrik : TEI / Penulis : Solihin, Burhan
MENDUNG menggantung di wajah Stuart Lawley. Sofa empuk, rumah mewah bergaya Mediterania miliknya, dan semburan udara dari mesin AC tak bisa mendinginkan kegusaran lelaki berparas tembam itu. Kamis yang gerah.
Pangkal soalnya, impian bisnis Lawley, yang ingin menjual alamat Internet khusus untuk industri esek-esek, yakni .xxx (baca: dot-xxx), kandas. Bertahun-tahun ia melobi kiri-kanan, termasuk merangkul mantan pengacara yang berhasil memenangkan Playboy dari gugatan kalangan gereja konservatif. Tapi, Kamis pekan lalu, impiannya sirna. Internet Corporation for Assigned Names and Numbers (ICANN), organisasi nirlaba yang mengurusi penamaan alamat di Internet, menolak proposal alamat .xxx. Lawley cuma bisa geleng-geleng kepala menahan amarah.
Padahal, menurut Lawley, andai usulannya disetujui, kelak bakal ada alamat seperti www.playbloy.xxx atau www.goyang-pinggul.xxx. Akhiran baru yang dijual US$ 60 per…
Keywords: -
Rp. 15.000
Artikel Majalah Text Lainnya
O
R
Robot Hijau dari Google
2008-02-24Prototipe peranti lunak buatan google diperkenalkan pekan lalu. sejumlah pesaing siap menghadang.
T
Terkesima Kesan Pertama
2007-03-11Microsoft meluncurkan versi perorangan windows vista. mengandalkan kekuatan antarmuka.