Siap Lepaskan Pekerjaan Lama
Edisi: 26/34 / Tanggal : 2005-08-28 / Halaman : 104 / Rubrik : HK / Penulis : HASUGIAN, MARIA ; HERU C.N.; IRMAWATI
SELEKSI akhir hakim ad hoc Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pekan lalu meloloskan 12 nama. Amiek Sumindriyatmi satu-satunya perempuan yang terpilih. Menurut panitia seleksi, alumnus Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, 1964, ini lolos seleksi karena kematangannya di bidang hukum.
Alasan panitia seleksi bisa jadi benar, sebab 40 tahun Amiek telah meniti karier sebagai dosen di Fakultas Hukum Universitas Negeri Surakarta, Solo. Sekarang ia staf ahli bidang hukum Rektorat Universitas Nasional Surakarta. Setiap hari ia pulang pergi Yogya-Solo untuk menyampaikan kuliah bagi para mahasiswanya. Tak lama lagi pekerjaan dan jabatan itu harus dia tinggalkan.…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Vonis Menurut Kesaksian Pembantu
1994-05-14Tiga terdakwa pembunuh marsinah dijatuhi hukuman 12 tahun penjara. pembela mempersoalkan tak dipakainya kesaksian yang…
Hitam-Hitam untuk Marsinah
1994-05-14Buruh di pt cps berpakaian hitam-hitam untuk mengenang tepat satu tahun rekan mereka, marsinah, tewas.…
Peringatan dari Magelang
1994-05-14Seorang pembunuh berencana dibebaskan hakim karena bap tidak sah. ketika disidik, terdakwa tidak didampingi penasihat…