Telkom Banking Solution : Solusi Tepat Untuk Pertumbuhan Bisnis Perbankan Modern

Edisi: 11/35 / Tanggal : 2006-05-14 / Halaman : 111 / Rubrik : INF / Penulis : , ,


PEMANFAATAN infrastruktur dan teknologi informasi secara tepat, efisien dan efektif telah terbukti memberikan value tinggi bagi perusahaan yang bergerak di bidang jasa perbankan.

Pada beberapa bank nasional yang telah menerapkan MIS (Management Information System/ yang terpadu dan terluas, sistem pelayanan kepada para nasabahnya telah menuai hasil yang sangat baik, berupa daya saing yang kokoh, corporate image yang tinggi dan simplifikasi pelayanan yang luar biasa.

Memahami akan kebutuhan ini, TELKOMSolution untuk layanan perbankan atau disebut juga TELKOM Banking Solution menawarkan solusi lengkap dan terpadu untuk menjawab seluruh kebutuhan ICT (Information and Communications Technology) perbankan. Selain itu TELKOM Banking Solution juga menawarkan layanan secara bundled dan integrated untuk seluruh produk layanan TELKOMGroup.…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

F
Fitur m-BCA Kini Lebih Lengkap
2007-12-02

Pak stephen, memperhatikan teman-teman kantor memakai fasilitas mobile banking bca (m-bca), saya menjadi tertarik, terutama…

L
Lebih Cepat dengan ATM BCA Setoran Tunai
2007-11-04

Saya sering sekali melihat atm bca setoran tunai, tetapi hingga kini masih belum pernah mencoba…

B
Butuh Dana Cepat?, Manfaatkan KKB BCA Refinancing
2008-01-13

Pertanyaan bapak stephen, saya merupakan nasabah dari salah satu cabang bca, betulkah saya bisa mendapatkan…