Keberhasilan Mice Asia, Tengoklah Singapura

Edisi: 05/35 / Tanggal : 2006-04-02 / Halaman : 109 / Rubrik : INF / Penulis : , ,


JANGAN bayangkan industri pariwisata hanya urusan jalan-jalan dan bersenang-senang (leisure) ke suatu tempat. Pariwisata juga bisa dikembangkan lebih dari sekadar leisure. Tengoklah Singapura. Negeri kecil yang dinamis ini, mampu melebarkan sayap dunia pariwisata menjadi surga bagi komunitas bisnis dunia. Mereka berhasil mengembangkan sebuah ladang baru yang disebut Meetings, Incentive, Conventions, Exhibitions (MICE).

Penyelenggaraan MICE di suatu tempat, akan memberi insentif (incentive) berupa kamar hotel, sewa gedung acara (venue), transportasi akomodasi. Belum lagi efek turunan seperti pemberdayaan sumber daya manusia (SDM) setempat, penghasilan bagi jasa boga, tempat rekreasi, pengusaha cinderamata dan promosi gratis bagi…

Keywords: -
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

F
Fitur m-BCA Kini Lebih Lengkap
2007-12-02

Pak stephen, memperhatikan teman-teman kantor memakai fasilitas mobile banking bca (m-bca), saya menjadi tertarik, terutama…

L
Lebih Cepat dengan ATM BCA Setoran Tunai
2007-11-04

Saya sering sekali melihat atm bca setoran tunai, tetapi hingga kini masih belum pernah mencoba…

B
Butuh Dana Cepat?, Manfaatkan KKB BCA Refinancing
2008-01-13

Pertanyaan bapak stephen, saya merupakan nasabah dari salah satu cabang bca, betulkah saya bisa mendapatkan…