Bukan Sekadar Kebrutalan Komandan
Edisi: 30/34 / Tanggal : 2005-09-25 / Halaman : 24 / Rubrik : OPI / Penulis : , ,
WAJAH mengerikan polisi kita muncul lagi. Di Bogor, Jawa Barat, seorang kepala polisi tega menganiaya anak buahnya sendiri. Gara-garanya sepele, si bawahan tidak mampu membereskan urusan pribadi anaknya. Inilah contoh penyalahgunaan wewenang yang membuat polisi semakin jauh dari rasa keadilan dan semakin menakutkan masyarakat.
Sang atasan adalah Komisaris Besar Bambang Wasgito, yang saat kejadian menjabat Kepala Kepolisian Wilayah Bogor. Dia bersama sopirnya diduga telah memukuli Ajun Inspektur Satu Wawan Setiawan, Sabtu dua pekan lalu. Wasgito murka lantaran Wawan tidak bisa menemukan orang yang menjotos putranya yang masih duduk di kelas satu SMA.
Semua bermula…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Transparansi Bujet Informan
2007-11-18Menjadikan teroris sebagai informan harus disertai aturan jelas. perlu pengawasan anggaran yang ketat.
Kisruh Tabung Gas Pertamina
2007-11-18Pemerintah akhirnya menyetujui impor tabung gas. program konversi energi tak bisa ditunda.
Singkirkan Makelar Sumur Minyak
2007-11-25Harga minyak meroket, investor pun datang berebut. bagi yang mangkir, penalti harus dijatuhkan.