Vaksin Elite
Edisi: Edisi / Tanggal : 2020-08-01 / Halaman : / Rubrik : ARP / Penulis :
HEPATITIS masih menjadi momok bagi Indonesia. Jumlah pasien pengidap hepatitis berkisar 30 juta per 2017. Adapun pada pertengahan 2019 diumumkan ada 1,5 juta ibu hamil yang terinfeksi hepatitis B. Padahal pemerintah menargetkan 0 penularan pada 2022.
Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kementerian Kesehatan Achmad Yurianto mengatakan Agustus nanti obat hepatitis bakal tersedia di Indonesia. “Sempat ada kendala dalam impor karena negara asalnya kena lockdown, tapi sekarang ada kepastian,” katanya pada Selasa, 28 Juli lalu.
Tempo pada edisi 7 Januari 1984 menulis “Selamat Datang bagi Si Kuning” yang mengabarkan rencana kedatangan vaksin hepatitis B ke Indonesia. Saat itu, vaksin dari tiga negara sedang berlomba masuk ke Tanah Air. Vaksin dari Jepang akan diujicobakan di Rumah Sakit Tjipto Mangunkusumo (RSTM—sekarang Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo) pada Januari, sedangkan vaksin dari…
Keywords: Obat, Impor, Hepatitis, 
Artikel Majalah Text Lainnya
38 tahun Lalu, Ke Mana Putra Bunda Pergi
2010-04-11Pagar-pagar jang tinggi kini ba-njak dibuat di djakarta. ia melahirkan sebuah dunia ketjil jang terpisah…
H Muhammad Noer
2010-04-25Gubernur jawa timur periode 1967-1976 ini meninggal pada usia 92 tahun di rumah sakit darmo,…
34 TAHUN LALU, Setelah Chicha Nyanyi
2010-05-16Kata orang, sukses chicha banyak tertolong karena saat penampilannya yang tepat. waktu album pertama keluar,…