Kekebalan Komunitas Adalah Kunci

Edisi: Edisi / Tanggal : 2021-07-10 / Halaman : / Rubrik : SP / Penulis :


INDONESIA tak sendirian menghadapi meledaknya wabah Covid-19 varian delta. Amukannya juga melibas negara-negara yang selama ini dipuji berhasil mengatasi pandemi. Korea Selatan kini harus membatasi lagi aktivitas warganya. Jepang menyatakan keadaan darurat untuk Tokyo sehingga Olimpiade yang telah tertunda setahun kini harus berlangsung tanpa penonton. Merebaknya wabah di berbagai pelosok dunia membuat investor harus menghitung ulang estimasi pemulihan ekonomi global.
Dunia rupanya terlalu cepat menyatakan kemenangan dalam perang melawan Covid-19. Belum semua negara menikmati kemenangan itu. Ada kesenjangan yang kian dalam antara negara yang berhasil mengalahkan Covid-19, seperti Amerika Serikat, dan negara yang masih harus berjuang keras agar ekonominya tidak terperosok makin dalam karena dampak pandemi, misalnya Indonesia.
Satu hal yang positif: pasar finansial tidak terkena serangan panik ketika varian delta mengganas saat ini. Tak seperti di awal pandemi, Maret…

Keywords: Ekonomi IndonesiaPertumbuhan Ekonomi Covid-19The FedVaksinvaksin mRNAVarian Delta
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

J
Juara Berutang dari Pasar
2020-04-11

yopie hidayat
kontributor tempo

B
Banjir Minyak Menambah Masalah
2020-04-25

yopie hidayat
kontributor tempo

K
Kredibilitas Dolar Pertaruhan The Fed
2020-05-16

yopie hidayat
kontributor tempo