Anggota Dewan Ahli Kepemimpinan Iran, Ayatullah Muhammad Husseini Shahroudi: Tak Ada Alasan Mengganti Ali Khamenei
Edisi: 49/46 / Tanggal : 2018-02-04 / Halaman : 87 / Rubrik : INT / Penulis : Mahardika Satria Hadi, Idrus Al Hamid.,
BELUM genap dua tahun menjabat anggota Dewan Ahli Kepemimpinan, Ayatullah Muhammad Husseini Shahroudi telah menyaksikan salah satu demonstrasi anti-pemerintah terbesar di Iran. Unjuk rasa puluhan ribu orang pada pengujung 2017 itu justru meletus pertama kali di daerah kelahirannya, kota konservatif Mashhad.
Unjuk rasa yang menjalar ke puluhan kota itu semula dipicu harga bahan pokok. "Iran memang merasakan kenaikan harga," kata Shahroudi di sela seminar internasional "Sufism of Imam Al-Ghazali", Jumat dua pekan lalu. Namun para pemrotes juga menyalahkan Pemimpin Tertinggi Iran (rahbar-e moâââ‰â¢azzam-e iran), Ayatullah Ali Khamenei, yang dicap korup dan otoriter.
Shahroudi, 59 tahun, terpilih masuk Dewan dalam pemilihan langsung pada Februari 2016. Ulama Syiah…
Keywords: -
Artikel Majalah Text Lainnya
Jalan Pria Ozon ke Gedung Putih
2007-10-28Hadiah nobel perdamaian menjadi pintu masuk bagi al gore ke ajang pemilihan presiden. petisi kelompok…
Pesan Kematian dari Pazondaung
2007-10-28Jasad ratusan biksu dikremasi secara rahasia untuk menghilangkan jejak. penangkapan dan pembunuhan biarawan terus berlangsung…
Mangkuk Biksu Bersaksi
2007-10-28Ekonomi warga burma gampang terlihat pada mangkuk dan cawan para biksu. setiap pagi, biksu berke…