Komandan Yapong

Edisi: 16 Okt / Tanggal : 2022-10-16 / Halaman : / Rubrik : PT / Penulis :


DI atas panggung terbuka pelataran Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, Depok, Jawa Barat, Rondang Ciptasari memimpin dua ratusan penari untuk membawakan tari Yapong secara kolosal. Pentas tari kolosal itu berlangsung dalam acara bertajuk “Tanda Cinta untuk Pak Bagong” yang digelar oleh komunitas Bakul Budaya pada Sabtu, 8 Oktober lalu. Acara tersebut adalah penghormatan kepada mendiang maestro seni Bagong Kussudiardja sebagai pencipta tari Yapong. Perhelatan seni itu juga sekaligus merayakan hari lahir sang maestro seni…

Keywords: Butet KartaredjasaMaestro SeniRondang CiptasariTari YapongBagong Kussudiardja
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

M
MEMPERBAIKI KETURUNAN
1994-05-14

Penyanyi ruth sahanaya ,27, menikah dengan jeffrey waworuntu, 29, di bandung. resepsi di hotel papandayan…

N
NOVELNYA LARIS UNTUK SINETRON
1994-05-14

Y.b. mangunwijaya genap berusia 65 tahun. perayaan ulang tahunnya berlangsung di hotel santika, yogyakarta, dengan…

P
PENYAIR JUGA BAYAR LISTRIK
1994-05-14

Penampilan rendra, 59, di panggung gedung olahraga kridosono, yogyakarta, memukau penonton. ia membawakan beberapa sajaknya…