Menakar Arah Kebijakan Ekonomi Prabowo Subianto

Edisi: 10 Mar / Tanggal : 2024-03-10 / Halaman : / Rubrik : SP / Penulis :


RASA penasaran investor terhadap arah kebijakan ekonomi Indonesia dalam pemerintahan mendatang seolah-olah terjawab. Berpidato dalam Mandiri Investment Forum, 5 Maret 2024, Prabowo Subianto memberikan gambaran bagaimana ia akan mengelola ekonomi Indonesia jika sudah sah menjadi presiden mulai Oktober mendatang.
Ada beberapa hal positif dari pidato itu. Yang paling menonjol, Prabowo tampak ingin menunjukkan kepada pasar bahwa ia sudah berubah. Mantan jenderal Angkatan Darat itu tak lagi mendukung pandangan nasionalisme kaku dan cenderung proteksionistis. Kini Prabowo menampilkan kesan bahwa ia ingin ekonomi Indonesia tumbuh amat pesat, hingga 8 persen per tahun, dengan membuat kebijakan yang ramah investasi seraya memangkas inefisiensi.
Dalam hal kebijakan fiskal, Prabowo juga terlihat ingin menghapus keraguan pasar. Selama ini, investor khawatir kebijakan fiskal Prabowo bakal ekspansif dan menyerempet bahaya, tak ragu menanggung menggelembungnya…

Keywords: Kebijakan FiskalPrabowo SubiantoInvestasi AsingRasio PajakPrabowoKebijakan Ekonomi
Rp. 15.000

Artikel Majalah Text Lainnya

J
Juara Berutang dari Pasar
2020-04-11

yopie hidayat
kontributor tempo

B
Banjir Minyak Menambah Masalah
2020-04-25

yopie hidayat
kontributor tempo

K
Kredibilitas Dolar Pertaruhan The Fed
2020-05-16

yopie hidayat
kontributor tempo