Piagam untuk Capres Joko Widodo

Piagam yang diberikan kepada calon presiden (capres) yang diusung oleh Partai Demokrasi Perjuangan (PDIP) Joko Widodo oleh sejumlah artis seusai pembuatan video klip dengan lagu 'Cari Presiden' parodi dari lagu grup musik Wali 'Cari Jodoh' di Studio Nagaswara, Jakarta, Jumat, 30 Mei 2014. Capres Joko Widodo menjadi cameo dalam video klip tersebut dan sekaligus ditunjuk oleh puluhan artis sebagai presiden anti pembajakan hasil karya cipta musik untuk mengatasi pembajakan dimana pada tahun 2013 insan musik merugi hingga Rp 5 triliun. [TEMPO/STR/Nurdiansah; ND2014053031]

Keywords :
-
Photographer:
Prima Mulia
  • Category :
    Nasional
  • Location :
    Bandung, Jawa Barat
  • Event Date:
    31-05-2014
  • Uploaded on :
    03-06-2014

Photo | P0306201400022

File Size Pixel Price
264 x 329 Rp. 0
660 x 822 Rp. 150.000
1169.3 x 1456 Rp. 250.000
2410 x 3000 Rp. 500.000




Foto Lainnya