Unjuk Rasa Menolak Proyek Kereta Cepat

Warga pemerhati lingkungan dan sejumlah mahasiswa dari KM ITB melakukan aksi menolak proyek kereta cepat di Bandung, Jawa Barat, Jumat, 19 Februari 2016. Dalam unjuk rasa yang dilaksanakan bersamaan dengan acara dialog publik dan sosialisasi kereta cepat yang dihadiri Menteri BUMN Rini Soemarno tersebut, mereka menuntut pemerintah untuk terlebih dahulu membenahi amdal, trase, dan kebijakan yang simpang siur, serta rencana pengembangan 4 kawasan transit yang lebih komprehensif. [TEMPO/STR/Prima Mulia; PML2016021907]

Keywords :
-
Photographer:
Prima Mulia
  • Category :
    Nasional
  • Location :
    Bandung, Jawa Barat
  • Event Date:
    19-02-2016
  • Uploaded on :
    19-02-2016

Photo | P1902201600121

File Size Pixel Price
320 x 215 Rp. 0
800 x 536 Rp. 150.000
1400 x 938 Rp. 250.000
2048 x 1371 Rp. 500.000




Foto Lainnya