Al Amin Nasution di Pengadilan Tipikor

Mantan anggota Komisi IV DPR, Al Amin Nur Nasution mendengarkan tuntutan yang dibacakan jaksa penuntut umum di Pengadilan Tindak pidana Korupsi, Jakarta, Rabu, 10 Desember 2008. Al Amin dituntut hukuman 15 tahun penjara karena terbukti bersalah melakukan korupsi dan melanggar dua pasal terkaitan suap alih fungsi hutan lindung Bintan, Kepulauan Riau dan Tanjung Api-api, Sumatera Selatan serta melakukan pemerasan kepada rekanan pengadaan alat Global Positioning System Departemen Kehutanan. [TEMPO/ Adri Irianto; AI2008121002]

Keywords :
Al Amin Nasution
Photographer:
Adri
  • Category :
    Tokoh
  • Location :
    Jakarta
  • Event Date:
    09-12-2008
  • Uploaded on :
    22-12-2008

Photo | P2212200800036

File Size Pixel Price
320 x 205 Rp. 0
800 x 513 Rp. 150.000
1400 x 897 Rp. 250.000
2845 x 1821 Rp. 500.000