
Panas-Dingin Kepala Polri
JENDERAL Bambang Hendarso Danuri ”raib” dalam tiga acara penting: pelantikan kepala kepolisian daerah, Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat 17 Agustus, dan penyerahan Bintang Mahaputra di Istana Negara. Bambang memang tengah dipusingkan banyak kasus yang menimpa lembaganya. Dari soal rekaman mafia kasus di Komisi Pemberantasan Korupsi, rekening jumbo perwira tinggi, hingga isu perang bintang menjadi Kepala Kepolisian RI. Ia juga disebut-sebut meletakkan sejumlah orang dekatnya pada posisi strategis di kepolisian.
Keywords :
Kapolri , Bambang Hendarso Danuri ,
Keywords :
Kapolri , Bambang Hendarso Danuri ,
-
Views :
905 -
Tanggal Upload :
07-11-2012 -
Edisi
26/39 -
Tanggal Edisi
2010-08-29 -
Rubrik
Full Edition -
Copyright
PT TEMPO Inti Media - Subyek -
-
Cover Story
Blokir Situs Porno Ala Menteri Tifatul; Konflik Perbatasan RI-Malaysia -
Writer
-
Panas-Dingin Kepala Polri
Rp. 60.000
Arsip Media Lainnya

Teror Geng Motor
Rp. 60.000
Bukti Mengunci Setya
Rp. 60.000
Jeda Pesta, Apa Yang Dilakukan…
Rp. 60.000
Korupsi Dan A Tjai
Rp. 60.000
Mengapa Harus Takut
Rp. 60.000
Menguji Duet Gus Dur -…
Rp. 60.000
Alamat
PDAT Gedung Tempo Jl. Palmerah Barat No. 8 Jakarta 12210
Kontak
Phone / Fax: 62-21 536 0409 (ext. 321) / 62-21 536 0408
WA : 62 838 9392 0723
Email : [email protected]
Support
Support Datatempo